Mengapa Harus Menggunakan Wastafel Stainless Stell Kohler?

Mengapa Harus Menggunakan Wastafel Stainless Stell Kohler?

Tidak diragukan lagi: "Stainless Stell" saat ini adalah pilihan paling digemari untuk alat-alat dapur, mulai dari kulkas, kompor hingga wastafel.

Produk klasik ini tidak hanya praktis, tetapi juga kokoh. Walau warna netral wastafel "Stainless Stell" dan tampilannya yang modern cocok dipadu dengan berbagai desain dapur, wastafel ini paling tepat jika dipasang pada ruang kontemporer dan transisional.

  • Mengapa harus wastafel

    Mengapa harus wastafel "Stainless Steel"

    Kohoh

    Wastafel "Stainless Stell" memang sesuai dengan namanya: sangat kokoh terhadap noda dan karat. Wajan panas tidak akan mengakibatkan kerusakan pada wastafel "Stainless Stell", dan kemungkinan wastafel "Stainless Stell" mengakibatkan kerusakan pada alat-alat masak yang terjatuh dari pegangan jauh dan terbentur pada wastafel jauh lebih kecil daripada materi lain yang lebih keras seperti batu atau fireclay.

    Wastafel seri Undertone® Preserve memiliki lapisan anti gores untuk melindungi dari kerusakan

    Mudah dibersihkan

    Wastafel "Stainless Stell" cukup dibersihkan dengan sepon satu kali seminggu. Jika wastafel ini benar-benar kotor, silakan baca kiat-kiat berikut:.

  • Beberapa model hadir dengan fitur menarik

    Beberapa model hadir dengan fitur menarik

    Pilih wastafel Vault™ dan Strive™ termasuk aksesoris seperti rak bawah untuk mencegah goresan, tongkat lap pemisah serta rak pemisah sikat dan sepon.

  • Mana yang paling tepat untuk Anda?

    Sebelum menjatuhkan keputusan pada wastafel "Stainless Stell", Anda sebaiknya mempertimbangkan beberapa faktor berikut, termasuk jenis instalasi, jumlah bak dan fitur-fitur lain. Berikut adalah kiat-kiat untuk menentukan pilihan:

    • Jika Anda memiliki mesin pencuci piring dan sering menggunakannya kecuali untuk wajan dan panci, Anda sebaiknya memilih wastafel bak tunggal atau wastafel dengan pemisah yang rendah agar dapat memuat peralatan dapur ukuran besar.
    • Jika Anda mencuci peralatan dapur dengan tangan, sebaiknya Anda memilih wastafel bak ganda.
  • Bagaimana dengan persiapan Anda dalam pembersihan?

    Pikiran posisi ruang preparasi dan mesin pencuci piring saat memilih konfigurasi bak wastaefl. Apakah Anda bekerja dari kiri ke kanan?

  • Tipe apa yang harus Anda pilih

    Tipe apa yang harus Anda pilih

    Wastafel "Stainless Stell" model fabrikasi

    Wastafel fabrikasi dibuat dengan melekukkan dan mengelas besi baja untuk membentuk sudut geometris agar terdapat ruang untuk meletakkan peralatan dapur. Besi yang digunakan biasanya lebih tebal dan wastafel ini memiliki harga yang lebih mahal.

  • Apakah Anda harus memilih wastafel

    Apakah Anda harus memilih wastafel "Stainless Stell" model fabrikasi atau tarik?

    Wastafel "Stainless Stell" model tarik

    Wastafel"Stainless Stell" tarik atau cetak dibuat dengan menekan baja dalam cetakan agar tidak ada sambungan. Wastafel dengan bak bulat ini lebih halus dan mudah dibersihkan.

     

     

     

  • « See more Kitchen Ideas